Berita Seputar Program Studi Animasi
Kemendag RI Puji Kualitas Animasi ‘Si Warik’ Karya Mahasiswa Udinus
Program Diploma Empat Animasi Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) mendapatkan kunjungan dari Kementerian Perdagangan Republik Indonesia. Kunjungan tersebut sebagai langkah memperkuat ekosistem ekonomi kreatif di Kota Semarang. Kunjungan dari Direktorat Jenderal...
Udinus Terima Kunjungan dari SIS Semarang, Kenalkan Fasilitas-Fasilitas Laboratorium
Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) menerima kunjungan dari Singapore Intercultural School (SIS) untuk mengenal lebih dekat mengenal dunia kampus. Kunjungan itu diikuti oleh siswa dari tingkat SMP dan SMA, mereka mendapat sambutan di Aula Auditorium gedung H...
Ikuti Vokasifest dan FKM 2023, Animasi ‘Si Warik’ Udinus Dapat Apresiasi dari Presiden RI, Joko Widodo
‘Si Warik’ karya dosen dan mahasiswa Prodi D-4 Animasi Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) mendapatkan apresiasi dari presiden Republik Indonesia (RI), Ir. Joko Widodo. Apresiasi itu diberikan saat Vokasifest dan Festival Kampus Merdeka (FKM) 2023 yang...
Edukasi Siswa Lewat Animasi ‘Kitty Bath’, Tim Prodi Animasi Udinus Raih Juara 1
Mahasiswa Universitas Dian Nuswantoro (Udinus) tidak henti-hentinya menorehkan prestasi di ajang nasional. Juara 1 berhasil didapatkan mahasiswa Program Studi (Prodi) D-4 Animasi Udinus pada ajang ‘Lo Kreatif’ pada bulan november lalu. Ajang yang...
Penasehat Animator Luar Negeri Apresiasi Animasi Si Warik Buatan Udinus Semarang yang Jadi Gim 3D
SEMARANG, suaramerdeka.com - Film Animasi yang digagas oleh mahasiswa Universitas Dian Nuswantoro (UDINUS) Si Warak Ciliki (Warik) kini telah berubah menjadi gim berbentuk animasi 2D dan 3D. Hasil ini turut diapresiasi oleh penasehat budaya dan...
Animasi Si Warik Karya Udinus Diapresiasi Animator Mancanegara
Penasihat budaya dan antropologi visual dari animasi ‘Raya and The Last Dragon’ memberikan pemahaman dalam proses merancang sebuah film animasi. Hal itu disampaikan oleh Dr. Steve Arounsack kepada seluruh mahasiswa Prodi D-4 Animasi Universitas Dian...